BPS Catat Ekspor RI US$ 24,96 Miliar di Agustus 2025, Naik 5,78%

1 month ago 20

Jakarta, CNBC Indonesia - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia US$ 24,96 miliar pada Agustus 2025, atau naik 5,78% dibandingkan Agustus 2024. Nilai ekspor ini lebih tinggi dibandingkan nilai ekspor bulan Juli 2025 sebesar US$ 24,75 miliar.

Deputi Bidang Statistik Produksi M. Habibullah mengungkapkan dari total tersebut, nilai ekspor migas tercatat naik 6,68% menjadi US$ 23,9 miliar, terutama didorong oleh ekspor komoditas lemak dan minyak hewan nabati dengan andil 5,18%.

"Selanjutnya ekspor non migas menurut sektor Agustus 2025 total US$ 23,89 miliar dirinci menurut sektor pertanian, kehutanan, perikanan dengan kontribusi US$ 0,60 miliar," kata Habibullah dalam paparan rilis BPS, Rabu (1/10/2025).

Selanjutnya ekspor pertambangan lainnya US$ 3,4 miliar dan industri pengolahan US$ 19,82 miliar. Ekspor Januari-Agustus 2025 total ekspor US$185,3 miliar atau naik 7,72% dibandingkan periode sama tahun lalu. Ekspor migas US$ 9,04miliar atau turun 14,14% dan ekspor non migas naik 9,15% menjadi US$ 176,09.

Pada periode Januari-Agustus 2025, sektor industri pengolahan pendorong utama non migas dengan andil 12,26%


(arj/haa)
[Gambas:Video CNBC]

Next Article BPS Catat Ekspor RI Tembus US$ 20,74 M di April 2025

Read Entire Article
8000hoki online hokikilat online
1000hoki online 5000hoki online
7000hoki online 9000hoki online
800hoki download slot games 2000hoki download slot games
4000hoki download slot games 6000hoki download slot games
Ekonomi Kota | Kalimantan | | |